Pengembalian Dana
Refund adalah pengembalian dana yang telah dibayarkan atas pembatalan transaksi akibat hal-hal atau alasan tertentu.
Syarat dan Ketentuan
- Refund dapat diklaim jika kelas belum dimulai, jika kelas sudah berjalan maka refund tidak dapat diajukan.
- Setiap refund akan dikenakan biaya pembatalan (biaya administrasi) sebesar 25% dari total yang dibayarkan.
- Setiap pembatalan kursus diajukan oleh student melalui Customer Service Online / Offlline dengan melampirkan bukti pembayaran dan pendaftaran
- Pengajuan pembatalan harus dilakukan oleh student yang bersangkutan
- Setiap pengajuan pembatalan harus mencantumkan alasan yang jelas untuk pengajuan refund.
Prosedur Refund
- Pemohon harus menghubungi kami untuk pembatalan yang berisi alasan pengajuan pembatalan
- Proses pengajuan pembatalan akan dilakukan maksimum 3 hari kerja. (Sabtu, Minggu, hari raya, atau hari libur nasional tidak dihitung).
- Jika pengajuan diterima, proses pembayaran akan dikembalikan ke rekening yang bersangkutan.
- Kami Pihak Klik Webster akan memberikan informasi jika refund telah dikirimkan.
- Jika sampai maksimal 5 hari kerja refund belum diterima oleh pemohon, mohon segera menghubungi tim Customer Service.
Hal Yang tidak dapat dibatalkan
- Salah Transfer
- Pengambilan Sertifkat Kursus / Test
Selebihnya silahkan menghubungi Kontak Kami